Festival Budaya Panji
Pemanasan Komunitas Seni Tadulako sebelum tampil di Festival Budaya Panji 2024
Komunitas Seni Tadulako akan membawakan pertunjukan berjudul "Tadulako Memeas" yang diangkat dari cerita Suku Lauje di Tinombo.